Posts

Showing posts from May, 2014

Sejarah Partai Komunis Tiongkok

Partai Komunis di Dunia berdiri pertama kali tidak lama setelah pencetusnya meninggal dunia, Karl Marx . Partai itu berdiri tahun 1917 yang dikenal dengan Partai Komunis Rusia (Bolshevik), yang nantinya dikenal juga dengan nama Parta Komunis Uni Soviet. Tahun 1840, sejarah mencatat sebagai awal era modern tiongkok,ditandai dengan dimulainya perjalanan dari abad tradisional menuju era modern. Sejak saat itu, peradaban Tionghoa telah melalui lebih kurang empat episode tantangan dan tanggapan. Tiga episode tersebut adalah sebagai berikut : 1. Penyerbuan Beijing oleh aliansi tentara Inggris-Perancis pada awal tahun 1860 2. Perang Tiongkok-Jepang, disebut juga perang 'Jiawu' pada tahun 1894 3. Perang Rusia-Jepang di Timur Laut Tiongkok pada tahun 1906 4. Terjadi setelah PD I, muncul "Gerakan 4 Mei", merupakan sebuah tanggapan bidang terakhir , bidang lingkup kebudayaan yang secara menyeluruh berkiblat ke Barat, setelah itu dimulai revolusi ekstrim yang disebut s